Sekilas Pekerjaan. Packing sebagai suatu kegiatan pengemasan barang yang siap untuk dikirim ataupun didistribusikan ke tempat lainnya. Selain itu, packing juga disebut dengan pengepakan.
Apa saja tugas packing barang?
- Tanggung jawab pekerjaan:
- Mengemas barang sesuai orderan.
- Mengemas barang satu per satu lalu kemudian dikemas secara grosir/ koli (kardus)
- Menata barang di gudang.
- Melakukan pengemasan / repack (proses produksi)
- Bekerja sesuai dengan SOP perusahaan.
- Berkoordinasi dengan operator produksi dalam proses produksi.
Berapa gaji packing barang? Buruh Pengemasan biasanya menghasilkan antara IDR2,386,392 dan IDR3,708,097 bersih per bulan pada awal pekerjaan.
Loker Packing Barang:
Cek dan DAFTAR DISINI